- Back to Home »
- Arti Dari Ecchi , semoga bermanfaat ^_^
Ecchi (エッチ, ecchi)
.Kata "Ecchi" secara etimologis berasal dari Jepang
pengucapan huruf "H", huruf pertama dari kata "Hentai", Istilah Ecchi
diterapkan pada anime atau manga yang telah mengandung konten seksual
(seperti pakaian minim, parsial atau penuh ketelanjangan), tetapi tidak
menunjukkan hubungan seksual. Walaupun pada awalnya kata Ecchi adalah
sinonim dari kata Hentai, pada kalangan otaku modern ecchi dan Hentai
adalah dua genre yang berbeda.
Pada
genre Modern Ecchi lebih menunjukan adegan yang bersifat "nakal" tetapi
tidak menunjukan hubungan sexual seperti "H", kebanyakan genre ecchi
masih bersifat legal. Manga atau anime yang menggambarkan pakaian
Provokatif masih di golongkan ecchi, tetapi di golongkan "H" apabila
sudah terdapat Hubungan Sexual yang di perlihatkan.